Penjurian Anugerah BUMN Award 2023

Penjurian Anugerah BUMN Award 2023

Sebagaimana pelaksanaan pada tahun-tahun sebelumnya, BUMN Track sebagai penyelenggara Anugerah BUMN, tahun ini juga didukung penuh oleh PPM Manajemen dalam lingkup penjuriannya. Anugerah BUMN tahun ke-12 ini mengusung tema “Akselerasi Transformasi Digital, Inovasi, Dan Recovery Bisnis BUMN”. Proses penjurian Anugerah…

Pemicu Produktivitas di Masa Krisis

Pemicu Produktivitas di Masa Krisis

Bulan kedua tahun 2023, tanpa terasa kini kita harus bersiap memasuki bulan terakhir triwulan pertama. Bulan yang penuh dengan tugas-tugas penting, mulai dari penyajian laporan keuangan, pembayaran pajak, persiapan pembagian dividen hingga penerapan strategi yang menjadi pilihan perusahaan. Kompleksitas pun…

Menjadi Followers yang Tangkas

Menjadi Followers yang Tangkas

Kata tangkas atau agile seringkali dikaitkan dengan kata pemimpin (leaders). Banyak tulisan yang membahas bagaimana seorang pemimpin dituntut tangkas dalam menghadapi masalah-masalah organisasinya. Tangkas sendiri dalam kamus didefinisikan sebagai kemampuan untuk mengubah posisi tubuh dengan cepat dan memerlukan integrasi keterampilan…